Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Ngedak Praktis dengan Dak Metal, Lebih Cepat, Mudah, dan Murah

Johanna Erly Widyartanti - Jumat, 14 Juli 2023 | 15:49
Ilustrasi ngedak dengan dak metal (bondek), cepat, mudah, dan hemat.
arafuru

Ilustrasi ngedak dengan dak metal (bondek), cepat, mudah, dan hemat.

IDEAOnline-Dengan material ini, meningkat rumah sudah selesai dalam hitungan hari.

Cara ini pun menghemat material bekisting dan beton cor. Kok bisa?

Memang, meningkat pun bukan perkara sepele, karena banyak yang harus dipertimbangkan, utamanya menyangkut keamanan dan biaya.

Untuk menjamin keselamatan saat ingin meningkat rumah, pastikan konstruksi bangunan rumah dicek terlebih dahulu oleh orang yang ahli.

Periksa kekuatan fondasi, kolom, serta kepadatan tanah di mana bangunan berdiri.

Hitung juga secara cermat biaya yang dibutuhkan.

Jangan sampai pengeluaran membengkak dan proses meningkat rumah tidak rampung.

Soal biaya ini tak lepas dari material yang kamu pilih untuk meningkat.

Perkembangan teknologi material menyajikan berbagai cara membuat dak lantai untuk rumah tingkat.

Tidak hanya itu, cara-cara alternatif dalam meningkat rumah ini juga mampu menghemat waktu pengerjaan dan menghemat bahan baku, yang pada ujungnya menghemat biaya pembangunan.

Baca Juga: Harta Kekayaan Sang Suami Capai Rp 33 Miliar, Begini isi Hunian Mantu Presiden ke-6 Indonesia yang Tak Kalah Mentereng, Dapurnya Canggih Banget!

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular