Follow Us

Pilih AC Tak Hanya Soal PK dan Daya, tapi Juga Kapasitas Pendinginannya, Ini Alasannya!

Johanna Erly Widyartanti - Selasa, 30 Maret 2021 | 20:52
Ilustrasi pemakaian AC di Rumah.
Kompas.com

Ilustrasi pemakaian AC di Rumah.

LG mengeklaim, produk ini memberikan rasa dingin yang lebih dibanding dengan AC dengan PK yang sama dan daya yang sama, yang banyak beredar di pasaran.

Kestimewaannya, meskipun dikenal dalam varian ½ PK, AC standar terbaru LG ini memiliki kapasitas pendinginan 5.000 British Thermal Unit (BTU).

Baca Juga: Ingin Hidup Tenang di New Zealand, Artis yang Menikah dengan Duda Anak 3 Ini Akhirnya Rela Jual Rumah Mewahnya, Isinya Enggak Main-Main!

Dengan besaran kapasitas pendinginan tersebut, dikatakan Satrio Mulyo, membuat AC ini dengan daya listrik rendah namun memiliki kapasitas pendinginan tertinggi di kelasnya.

Bicara mengenai perhatian pada kenyamanan pengguna, AC LG New Hercules memiliki fitur Turbo Cooling yang mempercepat pendinginan ruang hanya melalui satu tombol.

AC ini juga diklaim lebih aman dari risiko terbakar, dengan penggunaaan freon R32 yang memiliki reputasi sebagai freon paling ramah lingkungan saat ini.

Dengan bentuk desain yang lebih modern, AC dilengkapi dengan penggunaan panel LED pada badan AC yang berfungsi untuk menampilkan informasi derajat suhu.

Selain itu,juga memeliki bentuk remote controlyang lebih ramping, sesuai dnegan gaya modern yang diusungnya.

Nah, Idea Lovers, beberapa hal di atas bisa kamu tambahkan sebagai pertimbangan dalam memlih AC yang ramah lingkungan, hemat, dan bertenaga kuat.

Baca Juga: Pakai AC Inverter Bikin Hemat Listrik dan Suhu Ruang Stabil, Kok Bisa?

#BerbagiIDEA

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest