Follow Us

Pantas Tak Awet, Jangan Lagi Simpan Saus Sambal di Dalam Kulkas, Ini yang Akan Terjadi!

Maulina Kadiranti - Selasa, 20 April 2021 | 06:30
Langkah yang Salah, Jangan Lagi Simpan Saus Sambal di Kulkas! Ini Akibatnya
https://www.freepik.com/

Langkah yang Salah, Jangan Lagi Simpan Saus Sambal di Kulkas! Ini Akibatnya

IDEAonline - Bagi sebagian besar orang Indonesia, menyantap hidangan tanpa kehadiran sambal akan terasa kurang lengkap.

Perpaduan dari cabai rawit dan berbagai bumbu lainnya ini membuat sambal makin menambah kenikmatan saat makan.

Tak hanya sambal, saus atau saos sambal juga bisa jadi pilihan saat makanan.

Baca Juga: Sempat Tersorot Kasus Dana Bansos, Artis Ini Justru Jual Rumahnya yang Dikenal Angker oleh Warganet, Harga Jualnya Tembus Rp 2,7 Miliar!

Baca Juga: Awalnya Dicap Mualaf usai Berani Gunakan Mukena di Unggahan Instagram, Kini Mantan Billy Syahputra Justru Siapkan Menu Berbuka Puasa di Meja Makan, Alasannya Bikin Merinding!

Ilustrasi saus sambal botol dan makanan.
Freepik

Ilustrasi saus sambal botol dan makanan.

Tapi usai ditelusuri, ternyata masih ada yang salah dalam proses penyimpanan.

YA, menyimpan saus sambal di dalam kulkas justru menimbulkan kerugian.

Soalnya tidak semua bahan makanan yang disimpan di dalam kulkas jadi tahan lama.

Beberapa justru malah mengalami perubahan warna dan rasa.

Agar tidak salah lagi, simak penjelasan di bawah ini, ya!

Dilansir dari Gridhits.id, Saat disimpan di kulkas, pasti bingung kenapa saus sambal jadi mengendap.

Source : GridHits.ID

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular