Follow Us

Lebaran Sudah Dekat, Ini Tips Menyiapkan Hampers Lebaran dari Rumah

Johanna Erly Widyartanti - Jumat, 30 April 2021 | 15:00
Toples tempat kue sebagai hampers cantik yang fungsional.
Dok & Koleksi IKEA

Toples tempat kue sebagai hampers cantik yang fungsional.

Ilustrasi hampers perawatan diri.
Tokopedia

Ilustrasi hampers perawatan diri.

Apabila memungkinkan, bisa juga kamu memilih isi parsel dari brand atau produsen yang memikirkan dampak sosial atau lingkungannya.

Beberapa merek sangat memperhatikan pemberdayaan sosial, misalnya dengan berpartner dengan penyandang disabilitas, komunitas di perdesaan, atau mantan narapidana.

Atau memastikan pemberian upah layak kepada para pekerjanya.

Ada pula yang memikirkan keberlanjutan lingkungan, misalnya dengan menanam satu pohon untuk setiap produk yang kamu beli.

Dengan begini, pembelian kamu juga akan berdampak lebih luas.

3. Buat ucapan personal

Di setiap parsel, akan terasa lebih hangat bila kamu menyisipkan kartu yang ditulis secara personal.

Selain ucapan selamat hari raya, bisa pula ditambah dengan doa-doa baik untuk mereka selama masa pandemi Covid-19 ini.

Jika kamu punya waktu untuk membuat sendiri kartu ucapannya, ah itu akan terasa lebih manis lagi.

Baca Juga: Beberes Gorden sambut Lebaran? Beli Baru atau Dicuci Saja, Cek Ini!

Parsel dapat jadi sarana menjalin silaturahmi saat Lebaran di masa pandemi.

Parsel dapat jadi sarana menjalin silaturahmi saat Lebaran di masa pandemi.

Editor : iDEA

Latest