Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Kenapa Sirih Gading Semakin Diminati pada Masa Pandemi? Terungkap Bisa Hilangkan Racun di Rumah!

Maulina Kadiranti - Rabu, 05 Mei 2021 | 13:48
Sirih Gading
thebalcony.com.au

Sirih Gading

Kenapa Sirih Gading Semakin Diminati pada Masa Pandemi? Terungkap Bisa Hilangkan Racun di Rumah!

IDEAonline -Pada masa pandemi setahun belakangan, ternyata masyarakat Indonesia mulai sadar akan pentingnya tanaman hias, hingga akhirnya permintaan akan ini meningkat.

Satu diantara tanamannya yaitu sirih gading, sirih gading juga termasuk tanaman gantung yang cocok untuk jadi hiasan di rumah.

Tanaman sirih gading atau yang dikenal dengan nama lolo munding/tali (Sunda), jalu mampang, sulang (Jawa) dan samblung (Bali) merupakan tanaman rambat yang memiliki akar gantung yang bisa melilit batang pohon.

Baca Juga: Siapa Sangka Pasangan Artis Ini Dulu Menikah Diam-diam Sampai Harus Pinjam Lampu Tukang Nasi Goreng, Sekarang Rumah Mewahnya malah Bikin Pangling!

Baca Juga: Material Prefab Tak Bisa untuk Sembarang Lokasi? Cek Batasan lainnya!

Bentuk daun seperti sirih pada umumnya, berbentuk jantung hati.

Perbedaannya dengan sirih adalah warna daun yang terbilang cukup unik dengan campuran warna kuning seperti marmer.

Sirih gading disebut juga sebagai tanaman tahan banting karena cocok ditanam di media tanam apapun dan mudah dirawat.

Selain itu, tanaman ini bahkan memiliki manfaat yang sangat baik jika dijadikan tanaman dalam rumah.

Penasaran kan bagaimana cara menanam dan merawat sirih gading serta manfaat dari tanaman ini.Simak ulasannya.

Halaman Selanjutnya

Sirih Gading

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular