Follow Us

Bikin Kolam Renang di Rumah Bukan Soal Luas Tidaknya Lahan Saja, 4 Hal Ini Harus Dipikirkan!

Johanna Erly Widyartanti - Rabu, 04 Agustus 2021 | 18:20
Membuat kolam renang di rumah
FOTO YANNIS RUDOLF PRATASIK / PROPERTI RONALD & NOVI, JAKARTA TIMUR

Membuat kolam renang di rumah

Dinding kolam bisa dilapisi dengan keramik atau mozaik, keramik untuk kolam renang berbeda dengan keramik kamar mandi.

Baca Juga: Pindah dari Istana Cinere ke Apartemen, Ashanty Bongkar Tabiat Asli Anang Hermansyah, Padahal Sudah 11 Tahun Disimpan Rapat!

Baca Juga: Cara Praktis Atasi Kolam Ikan Koi yang Bocor, Lakukan Langkah Ini!

Pilih bentuk sesuai luas lahan.
Bangun-Rumah.com

Pilih bentuk sesuai luas lahan.

Keramik kolam renang dibuat khusus untuk eksterior sehingga tidak cepat pudar warnanya walaupun terkena terpaan sinar matahari.

Warna keramik dapat disesuaikan dengan selera. Warna putih maupun warna gelap sama, sama ada plus minusnya.

Warna putih, perawatannya akan lebih sulit. Sedangkan warna gelap karena dapat menimbulkan ketakutan bagi anak-anak.

Lantas, warna apa yang sebaiknya dipilih? Kembali ke selera pribadi, toh masih banyak warna selain warna putih dan warna gelap (hitam).

4. Pilihan Filter Menentukan Perawatan

Baca Juga: Pindah dari Istana Cinere ke Apartemen, Ashanty Bongkar Tabiat Asli Anang Hermansyah, Padahal Sudah 11 Tahun Disimpan Rapat!

Baca Juga: Penting Buat Pecinta Ikan, Tetesan air yang Dikira Indah Ini Ternyata Bikin Ikan di Kolam Mati, Cek Yuk!

Setelah kolam renang selesai dibuat, jangan lupa untuk memerhatikan perawatan.

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest