Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Jarang Diketahui, Ternyata Menyimpan Roti Ada Triknya Agar Awet Berhari-hari

Maulina Kadiranti - Jumat, 07 Januari 2022 | 06:33
Cara menyimpan roti tawar yang tepat
Kompas.com

Cara menyimpan roti tawar yang tepat

IDEAonline -Roti sepertinya sudah menjadi salah satu makanan yang melekat bagi sebagian besar masyarakat Indonesia, terutama yang hidup di daerah perkotaan.

Bahkan, banyak yang terbiasa menjadikan roti sebagai menu sarapan sehari-hari. Banyak anggapan bahwa mengonsumsi roti di pagi hari lebih baik daripada nasi.

Mengutip laman Parapuan.co, roti tawar juga sangat bermanfaat untuk sistem pencernaan,loh.

Baca Juga:Ternyata Belum Tentu Rusak, Ini Kesalahan yang Buat Freezer Tak Dingin

Baca Juga:Ada Banyak Faktor AC Tak Dingin, Ternyata 5 Kebiasaan ini Sering Dilakukan oleh IDEA Lovers!

Ada kandungan serat pada roti tawar yang memberikan efek baik pada pencernaan.

Memang, tidak semua roti tawar memiliki manfaat tersebut, kita harus memperhatikan komposisi pada roti tawar dari kemasannya.

Kemudian, kalsium juga terkandung dalam roti tawar.

Kalsium dapat menjaga kesehatan tulang dan mencegah terjadinya osteoporosis.

Sekarang coba ingat-ingat, berapa lama biasanya menyimpan roti tawar di rumah?

Biasanya kita tidak akan langsung menghabiskan roti tawar dan akan menyimpan sebagian untuk dikonsumsi nanti, 'kan?

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular