Follow Us

Jarang Diketahui, Ternyata Menyimpan Roti Ada Triknya Agar Awet Berhari-hari

Maulina Kadiranti - Jumat, 07 Januari 2022 | 06:33
Cara menyimpan roti tawar yang tepat
Kompas.com

Cara menyimpan roti tawar yang tepat

Paparan sinar matahari ini bisa membuat air dalam roti menguap sehingga kehilangan kelembapan udara.

Nah, hilangnya kelembapan udara bisa membuat roti cepat basi.

2. Wadah Kedap Udara

Baca Juga: Pastikan Tidak Terkena Matahari Langsung, Begini Rahasia Simpan Tomat Biar Awet Berhari-hari

Baca Juga: Finalis Masterchef 2012 Ini Terancam Hukuman Mati Usai Bunuh ART Asal Indonesia, ​Awalnya Klaim Temukan Mayat di Apartemen

Udara akan mempercepat roti berjamur.

Hal ini karena udara akan membawa partikel kecil untuk jamur tumbuh di lapisan roti tawar.

Oleh karena itu, kotak atau wadah kedap udara sangat penting.

3. Masukkan Dalam Freezer

Ternyata menyimpan roti dalam freezer bisa membuatnya bertahan lima sampai tujuh hari, loh.

Kita cukup masukkan roti tawar dalam kantong ziplock agar mudah ditata di dalam freezer.

Baca Juga: Pertimbangkan Kembali Jika Ingin Menyewa Rumah, Jangan Menyesal di Kemudian Hari

Editor : iDEA

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular