Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Enggan Gunakan Bahan Kimia untuk Bersihkan Dapur? Simak 3 Tips Buat Lemari Kayu Kinclong Kembali!

Maulina Kadiranti - Rabu, 25 Mei 2022 | 09:40
Ilustrasi penataan lemari dapur
dok. www.dwell.com

Ilustrasi penataan lemari dapur

IDEAonline -Membersihkan seluruh area rumah bukanlah hal yang mudah, apalagi jika dilakukan seorang diri.

Walau begitu, membersihkan rumah menjadi hal esensial yang perlu dilakukan setiap hari. IDEA lovers pasti ingin, rumah tetap bersih setelah membersihkannya.

Sayangnya, kenyataan tak selalu sejalan dengan keinginan.

Nyatanya, mungkin rumah IDEA lovers termasuk yang mudah berdebu sehingga membersihkannya pun menjadi sia-sia.

Baca Juga:Terungkap Lokasi Pernikahan dan Pria Korea yang Kini Menjadi Pendamping Hidup Maudy Ayunda, Tak Sangka Teman Kuliahnya Sendiri!

Baca Juga:Masih Menjadi Tanda Tanya, Ini Dia Kisah Kerangka Dua Pangeran yang Ditemukan di Bawah Tangga Menara London

Apalagi, jika lemari dapur kayu di rumah sering terkena debu dengan cepat.

Tak hanya itu, kamu sadar bahwa potongan-potongan kayu itu adalah tempat yang sangat strategis untuk menumpahkan apa pun yang dimasak?

Ya, tidak ada masalah untuk menghilangkan noda yang baru tumpah dari persiapan makanan.

Tapi, bagaimana dengan noda yang sudah menempel lama di lemari kayu?

Cukup ikuti 3 tips ini tentang cara membersihkan lemari dapur kayu secara efisien.

1. Oleskan Cuka untuk Pilihan Alami

Halaman Selanjutnya

Cuka
123...5

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular