Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Tips Bersihkan Freezer Kulkas yang Penuh dengan Bunga Es, Mulailah Kosongkan Freezer

Dok Grid - Rabu, 18 Oktober 2023 | 15:16
Freezer dengan bunga es
Shutterstock

Freezer dengan bunga es

IDEAonline -Kulkas merupakan alat elektronik yang harus dijaga kebersihannya.

Sebab, kulkas adalah tempat penyimpanan makanan yang akan menjadi sumber nutrisi IDEA lovers. Kebersihan kulkas akan menjaga kualitas makanan yang IDEA lovers simpan.

Walaupun sepertinya sepele, tapi sangat penting untuk membersihkan kulkas secara rutin.

Bahkan, Academy of Nutrition and Dietetics menyarankan untuk rutin membersihkan kulkas secara ringan setidaknya seminggu sekali.

Baca Juga:Bisa dengan Garam, Begini Trik Buat Wangi Lilin Aromaterapi Bertahan Lama

Dilansir dari sajiansedap.com,begini cara bersihkan freezer kulkas yang penuh dengan bunga es!

1. Matikan kulkas

Matikan kulkas
DIY Network

Matikan kulkas

Langkah pertama yang harus dilakukan adalah mencabut aliran listrik.

Hal ini dilakukan agar proses membersihkan freezer jadi lebih aman.

Adanya aliran listrik yang masih berjalan kemungkinan akan menyebabkan arus pendek hingga korslet.

Jadi, ada baiknya kita menjaga keselamatan kerja di dapur dengan memutus seluruh aliran listrik ke kulkas.

Halaman Selanjutnya

2. Kosongkan freezer

Source : sajiansedap.com

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular