Melansir kompas.com, berikut tata cara membuat pupuk untuk bibit tanaman cabai di polybag dan cara pengaplikasannya.
Bahan dan peralatan
- Garam dapur kasar
- Air
- 1 Tutup botol plastik air minum kemasan
- 1 Gelas plastik 200 ml
1. Masukkan garam ke 1 tutup botol plastik (kurang lebih ¼ sendok makan).
2. Dikarenakan hanya bibit tanaman cabai, IDEA lovers tidak perlu memupuknya dengan takaran yang tinggi, cukup seperti yang dijelaskan di atas.
3. Masukkan garam yang ada di tutup botol ke dalam wadah gelas plastik.
4. Masukkan air ke dalam gelas plastik yang berisi garam.
5. Takaran airnya kurang lebih 100-150 ml, setara 1 cangkir.
6. Aduk garam yang diberi air sampai larut merata.
Caramengaplikasikannya ke media tanam