IDEAonline - Yang suka minum rebusan nanas pasti sujud syukur. Rutin konsumsi air ini bisa cegah penyakit berbahaya. Pernah coba?
Beberapa buah yang dibuat minuman ternyata tak hanya nikmat saja tetapi juga memiliki manfaat tersendiri.
Salah satunya buah nanas.
Seperti yang IDEA lovers tahu, nanas merupakan buah yang kaya akan manfaat bagi kesehatan tubuh.
Nanas mengandung nutrisi, antioksidan, dan senyawa lain, seperti enzim yang dapat melawan penyakit.
Apalagi jika nanas dikonsumsi dengan membuat air rebusan nanas.
Siapa sangka dengan minum air rebusan nanas bisa berikan banyak manfaat untuk tubuh kita.
Penasarankan apa manfaat dari air rebusan nanas? Yuk simak langsung!
Manfaat Air Rebusan Nanas