Kebebasan Finansial
Minimalisme memberi kita kesempatan untuk menghemat pengeluaran kita.
Alih-alih menghabiskan cek gaji kita untuk barang-barang sekali pakai, kita dapat berinvestasi dalam hal-hal yang akan bertahan seumur hidup atau menciptakan kenangan.
Perawatan yang Mudah
Menghabiskan satu hari penuh pada pembersihan akhir pekan bukanlah ide menyenangkan bagi siapa pun.
Rumah minimalis lebih mudah dibersihkan dan dirawat.
Sederhananya, makin sedikit barang yang kita miliki di rumah, makin sedikit yang harus kita bersihkan.
Cek berita seputar hunian dan inspirasi terkini di website www.ideaonline.co.id,Facebook IDEA Online, TikTok IDEAonline, Instagram @ideaonline, Instagram @tabloidrumah, dan Youtube IDEA RUMAH.
#Rumahminimalis #Berbagiidea #Berbagicerita #Bisadarirumah #Gridnetwork #Rumahtropis #ConsciousLivingIDEA #ConsciousLiving
(*)