Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Harus Tau yang Sering Masak di Rumah, Begini Cara Penggunaan Tabung Gas yang Benar Agar Tetap Aman dan Gak Bocor

Maulina Kadiranti - Kamis, 11 Agustus 2022 | 10:45
Ternyata ada cara penggunaan tabung gas yang benar agar terhindar dari kebocoran.
Kompas

Ternyata ada cara penggunaan tabung gas yang benar agar terhindar dari kebocoran.

Maka itu, kini baiknya IDEA lovers ketahui cara penggunaan tabung gas yang benar agar tetap aman dan gak bocor.

Yuk simak artikel ini langsung!

Cara Penggunaan Tabung Gas yang Benar

Dilansir dari Boldsky, Sabtu (7/11/2020), tindakan aman penggunaan tabung gas bisa dibagi menjadi tiga kategori.

Pertama diperlukan kehati-hatian saat membeli tabung gas dan berbagai alat pendukungnya.

Kedua, cara aman saat memasak dengan tabung gas. Ketiga langkah-langkah perawatan tabung gas.

Baca Juga:Kabar Buruk Terkait Anak Pertama Zaskia Gotik, Jelang Melahirkan Anak Kedua Pedangdut Cantik Ini Malah Diberi Cobaan, Sedih...

Baca Juga:Innalillahi Tak Sedikit Artis Indonesia Meninggal Akibat Penyakit Mematikan, Ternyata Makanan dan Minuman Ini Jadi Salah Satu Penyebabnya!

Cara penggunaan tabung gas yang benar wajib Anda ketahui agar terhindar dari kebocoran dan ledakan.

Cara penggunaan tabung gas yang benar wajib Anda ketahui agar terhindar dari kebocoran dan ledakan.

Ada beberapa alat pendukung untuk mengalirkan gas yang ada di tabung gas ke dalam kompor, seperti katup silinder, selang, sambungan pipa, dan regulator.

Penting untuk memerhatikan seluruh sambungan tabung gas ke kompor secara konstan. Selalu beli regulator dan selang dari waralaba resmi.

Berikut ini adalah beberapa tindakan aman dalam penggunaan tabung gas yang harus IDEA lovers pertimbangkan.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular