Follow Us

Wajar Saja Mertua Enggak Takut Tagihan Listrik Jebol Walau AC Nyala 24 Jam, Ternyata Begini Tips Hematnya

Maulina Kadiranti - Kamis, 22 September 2022 | 07:00
Wajar Saja Mertua Enggak Takut Tagihan Lisrik Jebol Walau AC Nyala 24 Jam, Ternyata Begini Tips Hematnya

Wajar Saja Mertua Enggak Takut Tagihan Lisrik Jebol Walau AC Nyala 24 Jam, Ternyata Begini Tips Hematnya

IDEAonline-Mau tau cara hemat listrik meski nyala sepanjang waktu? Simak di sini.

Standar kenyamanan di rumah terkait erat dengan suhu udara.

Walaupun manusia merupakan makhluk yang paling mudah beradaptasi dengan lingkungannya, jika suhu udara di sekitarnya berubah, kenyamanan pun berkurang.

Karena alasan inilah AC digunakan.

Baca Juga: Mau Basmi Semut Tanpa Gunakan Racun Berbahaya? Letakkan Beberapa Bahan Dapur Ini, Semut Lari Kocar Kacir Musnah Selamanya

Baca Juga: Pantas Masih Berarir, Garam Ternyata Jangan Disimpan di Toples atau Plastik, Coba Pakai Cara Ini Biar Awet

Sebagai alat yang fungsinya mengondisikan udara, pemasangan AC diharapkan bisa mengembalikan suhu ruangan ke titik di mana manusia merasa nyaman.

Apalagi saat cuaca panas, IDEA lovers pasti ingin menyalakan AC sepanjang waktu.

Sayangnya, banyak yang justru mengalami lonjakan tagihan listrik ketika menggunakan AC.

Tetapi ada pula yang tagihan listriknya tidak terlalu berpengaruh meski menggunakan AC.

Mengapa terjadi perbedaan tersebut?

Ternyata, beberapa orang sudah memahami tips menghemat tagihan listrik di rumah meski menggunakan AC.

Cara ini memang tak diketahui banyak orang tetapi cukup menguntungkan lho, IDEA lovers.

Oleh sebab itu, Nakita.id akan memberikan tips menghemat tagihan listrik di rumah meski menggunakan AC yang bisa segera IDEA lovers terapkan.

Wajar Saja Mertua Enggak Takut Tagihan Lisrik Jebol Walau AC Nyala 24 Jam, Ternyata Begini Tips Hematnya
SHUTTERSTOCK/SEASONTIME

Wajar Saja Mertua Enggak Takut Tagihan Lisrik Jebol Walau AC Nyala 24 Jam, Ternyata Begini Tips Hematnya

Bagaimana cara menghemat tagihan listrik di rumah meskipun pakai AC?

Baca Juga: Baru Sekarang Tahu, Ternyata Jangan Hadapkan Taman ke Arah Selatan, Lebih Baik ke Arah Ini..

Baca Juga: Pantas Hunian Masih Terasa Tak Nyaman, Jangan Lagi Gantung Cermin Rusak dan Menghadap ke Pintu, Hati-hati Berujung Malapetaka!

Melansir dari Roohome, inilah tips agar listrik di rumah tetap hemat walaupun menggunakan AC.

1. Pakai AC dengan termostat yang dapat diprogram

Pertama, IDEA lovers harus menggunakan AC dengan termostat yang dapat diprogram sehingga dapat membantu menghemat energi yang dikonsumsi di rumah oleh AC.

Termostat yang diprogram memiliki keuntungan untuk dapat mengatur suhu yang diperlukan di rumah selama musim panas atau musim dingin, membantu menyesuaikan suhu AC terlepas dari waktu dalam setahun.

Tentu saja hal ini membantu menghemat tagihan listrik.

2. Membersihkan AC secara teratur

Cara kedua agar tagihan listrik hemat meski pakai AC adalah rutin membersihkan AC.

IDEA lovers harus rutin memeriksa aliran udara AC untuk memastikannya bebas dan dalam kapasitas total.

Hal ini dilakukan dengan memastikan ventilasi bersih dan tidak ada gangguan di sekitar AC yang menghalangi aliran udara.

Bersihkan juga fiter AC dan ganti selama periode tertentu agar AC bekerja maksimal sehingga membantu menghemat biaya.

3. Menutup jendela saat menyalakan AC

Baca Juga: Mau Basmi Semut Tanpa Gunakan Racun Berbahaya? Letakkan Beberapa Bahan Dapur Ini, Semut Lari Kocar Kacir Musnah Selamanya

Baca Juga: Pantas Masih Berarir, Garam Ternyata Jangan Disimpan di Toples atau Plastik, Coba Pakai Cara Ini Biar Awet

Selama AC menyala, IDEA lovers harus memastikan ruangan dalam kondisi tertutup, salah satunya jendela.

AC akan rusak ketika bekerja lebih keras mencapai suhu ruangan yang terbuka.

Akhirnya, tagihan listrik membengkak karena kinerja AC yang lebih besar.

Untuk itu, selama musim atau cuaca panas, tutuplah jendela serta gorden untuk menghalangi sinar matahari masuk ke rumah.

Dengan demikian, AC bisa bekerja optimal untuk mendinginkan ruangan.

Cek berita seputar hunian dan inspirasi terkini di website www.ideaonline.co.id, Facebook IDEA Online, TikTok IDEAonline, Instagram @ideaonline, Instagram @tabloidrumah, dan Youtube IDEA RUMAH.

#Rumahminimalis #Berbagiidea #Berbagicerita #Bisadarirumah #Gridnetwork #Rumahtropis #ConsciousLivingIDEA #ConsciousLiving

(*)

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest