IDEAonline- Rematik adalah sebuah penyakit yang ditandai dengan peradangan yang memengaruhi struktur penghubung atau pendukung tubuh.
Penyakit tersebut paling sering terjadi pada persendian, tetapi juga terkadang menyerang tendon, ligamen, tulang, dan otot. Beberapa penyakit rematik juga dapat memengaruhi organ.
Penyakit-penyakit ini pada akhirnya dapat menyebabkan hilangnya fungsi pada bagian-bagian tubuh tersebut.
Penyakit rematik termasuk radang sendi, dan tercatat jenis rematik yang dapat terjadi mencakup lebih dari 100 gangguan berbeda.
Tapi untuk mengobatinya gak perlu buru-buru minum obat.
IDEA lovers bisa mengatasinya dengan bahan alami.
Salah satu bahan alami yang dimaksud adalah tanaman liar di pekarangan ini lho.
Wah bagaimana bisa ya?
Baca Juga:Mengenal UPVC, Material Tahan Lama, Kuat dan Tampilannya Mewah, Kelemahannya Apa Yah?
Daun Meniran untuk Menyembuhkan Rematik