IDEAonline-IDEA lovers, rancangan hunian sering kali terhubung dengan feng shui, bagaimana jika miliki dua pintu fasad dalam satu rumah?
Selain pintu utama, ada beberapa rumah yang memilikipintu kedua, yang letaknya tidak jauhdari pintu utama. Pintu kedua ini, adayang menuju ruang tamu juga, tetapiada yang langsung ke ruang lainnyadi dalam rumah.
Dengan demikian, penghuni bisa langsung menuju keruang yang diinginkan tanpa harusmelalui pintu yang menuju ke ruangtamu.
MelansirTabloid RUMAH edisi 81, Komposisi rumah denganbanyak pintu seperti ini, nilainyaburuk dalam Feng Shui dan seringmenimbulkan masalah dalam kariermaupun rumah tangga.
Ibarat Punya 2 MulutIni karena penampang rumahsering diidentikkan dengan karakterwajah seseorang (penghuni).
Baca Juga: Penyebab Rumah Hadap Timur Lebih Mahal dan Laku, Ahli Feng Shui Blak-blakan Bongkar Rahasianya!
Bagianpintu sering disamakan dengan mulut. Jangan diartikan bahwa wajah denganbanyak mulut dapat diasosiasikansebagai rongga untuk menampung ataumenghisap hawa rezeki menjadi lebihbaik.
Pemikiran seperti itu tentunyasalah, sebab wajah seseorang palingbaik hanya dihiasi oleh satu mulut.
Sebuah rumah bukannya tidakboleh memiliki lebih dari satupintu, tetapi banyak pintu masuksering mengundang masalah dalamkehidupan keluarga.
Apabila diperlukanlebih dari satu pintu, sebaiknyadilakukan perhitungan Feng Shuidengan cermat, agar kesalahan yangfatal dapat dihindarkan.