IDEAonline-Beberapa perabot dapur terbuat dari logam, seperti panci dan wajan.
Karena terbuat dari logam inilah beberapa peralatan tersebut kerap kali menjadi berkarat.
Alasan perabot dapur berkarat karena terlalu sering digunakan atau kurang dirawat.
Perabot dapur berkarat ini tentunya sudah tidak baik digunakan untuk makanan, karena tidak higinies lagi.
Baca Juga : Waspada, 5 Peralatan Dapur Jadi Sarang Bakteri, Segera Bersihkan
Bila perabot dapur berkarat seperti panci dan wajan sudah mulai berkarat, jangan langsung membuangnya.
Kamu bisa membersihkan karat tersebut dengan bahan-bahan alami yang sangat mudah kamu temukan.
Alih-alih menggunakan bahan kimia yang berbahaya untuk tubuhmu, kamu bisa menggunakan 5 bahan berikut ini yang dengan mudah dan murah kamu dapatkan.
Baca Juga : Kota Mati dengan Bangunan Kuno Dijual 17 Miliar, Tak Ada yang Menghuni
1. Cuka