IDEAonline-Sejumlah kejutan dilakukan Ridwan Kamil atau Kang Emil setelah resmi menjadi Gubernur Jawa Barat.
Selain jadi gubernur, Ridwan Kamil juga merupakan seorang arsitek yang telah mendesain beberapa bangunan sekelas Internasional.
Tak terkecuali rumah pribadinya yang berkonsep ramah lingkungan.
Rumah tersebut menggunajan 30 ribu botol bekas.
Baca Juga : Interpretasi Budaya Indonesia dalam Bentuk Hunian Melalui The Colours of Indonesia III
Salah satunya adalah rencana revitalisasi Kalimalang, Kota Bekasi, agar mirip dengan Sungai Cheonggyecheon, Seoul, Korea Selatan.
Kang Emil juga akan memasang pembatas jalan buatan Korea Selatan agar dapat mengurangi angka kecelakaan di Jawa Barat.
Berikut sejumlah gagasan Ridwan Kamil usai menjadi Gubernur Jawa Barat.
Baca Juga : Tak Sampai Seminggu, China Berhasil Bangun Hotel 15 Lantai! Kok Bisa?
Kalimalang akan disulap menjadi Sungai Cheonggyecheon di Seoul