IDEAonline- Kamu pasti tahu kan cara yang benar untuk mendapatkan tidur yang lebih baik.
Caranya adalah dengan batasi waktu sebelum tidur, hindari kafein saat sore hari, dan tentukan jadwal tidur.
Semuanya memang efektif, tetapi tdak selalu.
Kamu juga harus menentukan kenyamanan dari lingkungan kamarmu.
Kamar tidur nyatanya bisa menjadi gangguan tidurmu.
Cobalah semaksimal mungkin untuk mendapatkan tidur yang layak dengan kondisi kamar tidur yang sangat nyaman.
Berikut ini tiga saran untuk mendapatkan kamar tidur yang nyaman untuk melepas penatmu dilansir dari realsimple.
Baca Juga : Jangan Asal Pilih! Yuk Kenali 5 Desain Plafon agar Rumah Tampak Mewah
Tempatkan Semuanya di Tempat yang Tepat
1. Bagian Nakas