Follow Us

9 Tips Agar Saat Renovasi Rumah Tak Membuat Hidup Jadi Stress

Alfa - Rabu, 30 Januari 2019 | 14:20
Sekalipun menggunakan jasa kontraktor atau mandor, usahakan untuk ikut terlibat dalam pembelian material.
tobeintentional.com

Sekalipun menggunakan jasa kontraktor atau mandor, usahakan untuk ikut terlibat dalam pembelian material.

Dalam banyak kasus, yang membuat proses pembangunan menjadi lama adalah adanya ketidaksepakatan antara suami dan istri.

Baca Juga : Disebut Kena Pelet Hilda Vitria, Billy Syahputra Sibuk Renovasi Rumah Olga Syahputra

Bahkan tidak jarang arsitek atau kontraktor terpaksa membongkar apa yang sudah terpasang hanya karena perbedaan selera ini.

Untuk itu, sebelum memulai renovasi, sepakati dulu apa yang kamu dan pasangan inginkan.

4. Buatlah RAB

Dalam proses renovasi, RAB (Rencana Anggaran Biaya) sangat penting.

Bila kamu menggunakan jasa kontraktor, merekalah yang akan membuat RAB.

RAB berisi rincian biaya yang didasarkan pada kebutuhan setiap material dikalikan dengan harga material saat itu, dengan rumusan yang sudah baku.

Baca Juga : 6 Fakta Ambiente Home Decor 2019 yang Bakal Kembali Digelar di Jerman

5. Pertahankan struktur lama

Mempertahankan struktur bangunan lama akan lebih menghemat biaya.

Usahakan dalam mengubah ruang, kamu sesedikit mungkin mengubah struktur bangunan.

Editor : iDEA

Latest