Follow Us

Tanpa Gunakan Semen, Rumah Ini Dirancang dengan Menggunakan Lapisan Gabus

iDea Online - Jumat, 15 Februari 2019 | 11:00
Struktur ini dibangun dari sisa produksi gabus pada pabrik wine.
(Lenny Codd)

Struktur ini dibangun dari sisa produksi gabus pada pabrik wine.

Tak hanya fasad, atap rumah ini dilapisi dengan panel gabus.

Baca Juga : Baru 7 Bulan Rasakan Udara Bebas, Jupiter Fourtissimo Kembali Tertangkap Narkoba untuk Kedua Kalinya

Panel yang digunakan merupakan limbah dari pabrik wine yang juga memproduksi gabus sebagai penutup botol.

Setiap panel berbentuk persegi panjang tersebut mampu melindungi rumah dari panas serta membuat tampilan rumah terlihat lebih estetis.

Casa Bonjardim

Lapisan gabus memiliki fungsi lain sebagai peredam suara.

Karenanya, sebuah kamar tidur di Portugal dilapisi dengan material ini.

Baca Juga : Atta Halilintar Bongkar Mobil Lucinta Luna Temukan Surah Yasin, Lucinta: Kalo Misalnya Lagi Jumatan!

Rumah berjuluk Casa Bonjarim tersebut dirancang oleh studio ATKA Arquitectos untuk pasangan yang mengiginkan ruang kerja di rumah dan kamar tidur bagi putrinya.

(ATKA Arquitectos)

Kamar tidur utama dibalut dengan lapisan dari papan gabus untuk meredam kebisingan.

"Kami menggunakan papan gabus untuk menekan kebisingan yang ditimbulkan dari taman bermain di sebelah rumah," ujar arsitek.

Editor : Amel

Baca Lainnya

Latest