Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

7 Langkah Tepat Membersihkan Kulkas, Agar Makananmu Tetap Sehat

Agnes - Rabu, 20 Februari 2019 | 18:00
7 tahap membersihkan kulkas
freshome

7 tahap membersihkan kulkas

Gunakan semprotan yang terbuat dari cuka dan air.

Bersihkan dengan handuk basah yang bisa sangat membantu untuk membersihkan sudut dan celah kecil di kulkasmu.

Baca Juga : 4 Cara Mudah Ini Sukses Membuka Pintu Rumah, Salah Satunya dengan Kartu Kredit!

Membersihkan kulkas sebelum berpergian

Membersihkan kulkas sebelum berpergian

Langkah keempat: bersihkan segel pintu

Ini adalah area yang sering diabaikan, bahkan ketika kamu membersihkan kulkasmu secara rutin.

Semprotkan ke bawah pintu dengan larutan cuka, kemudian lap dengan handuk basah untuk masuk ke dalam lipatan engsel.

Saat kamu membersihkan engsel pintu, periksa juga apakah kulkas bisa tertutup dengan benar atau tidak.

Karena jika tidak bisa menutup dengan benar, maka akan menghabiskan energi dan menaikkan tagihan listrikmu.

Jadi sebaiknya diperbaiki.

Baca Juga : Kini Jadi Orang Nomor 1 di Amerika, Begini Penampakan Rumah Masa Kecil Donald Trump yang Jauh dari Kesan Mewah

Langkah kelima: bersihkan laci dan rak

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular