Produk pelapis dari Mapei (Mapelastic) sudah cukup baik dalam mencegah kebocoran, namun Anda dapat memperkuatnya lagi dengan material yang terbuat dari fiber-glass yang berbentuk jaring yaitu Mapenet-150.
Fungsi dari Mapenet-150 adalah untuk menambah kekuatan dari sistem waterproofing dan juga berguna sebagai kontrol ketebalan dari material yang digunakan.
Semoga membantu! (*)