Follow Us

3 Langkah Cara Tepat Pilih dan Pasang Batu Alam di Kamar Mandi

Akhmad Juanda - Kamis, 13 Juni 2019 | 16:45
inspirasi bathtub marmer
Elle Decor

inspirasi bathtub marmer

inspirasi bathtub marmer
Elle Decor

inspirasi bathtub marmer

Jangan lupa buat acuan dimulainya pola tersebut. Biasanya titik as dinding atau garis nat lantai akan digunakan sebagai acuan.

Baca Juga: Dihantui Makhluk Halus saat Ngevlog, Hunian Mewah Milik Natasha Wilona Ikut Tersorot Media, Wajahnya Mirip Kuntilanak!

Theresia mengatakan bahwa dinding yang akan dipilih haruslah berupa bidang yang rata dan tidak dalam keadaan licin.

“Biarkan berupa plester kasar atau dinding acian yang sudah dikerik di beberapa titik, lalu bersihkan dari sisa-sisa debu atau puing untuk memastikan perekat batu alam dapat merekat dengan sempurna,” ujar Theresia.

Baca Juga: Begini Cara ‘Mantul’ Memilih Lantai Kamar Mandi Basah dan Kering

2. Rendam batu alam.

Batu alam sebaiknya direndam terlebih dahulu sebelum direkatkan pada dinding, agar proses pengeringan antara dinding, spesi perekat, dan batu alam terjadi bersamaan.

Hal ini akan membuat batu alam dapat merekat lebih kuat.

3. Beri perekat dan pelapis khusus.

“Gunakan perekat khusus untuk dinding batu alam, misalnya perekat atau semen instan.

Untuk dinding indoor dapat juga menggunakan produk perekat berupa lem batu alam sebagai pengganti semen,” kata Theresia.

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest