Follow Us

Jangan Sampai 'Salah Bantal' kala Tidur, Inilah Fakta Seputar Bantal

Akhmad Juanda - Kamis, 27 Juni 2019 | 08:00
berpotensi jadi sarang kuman, sarung bantal, seprai, dan bedcover harus selalu bersih.
AliExpress.com

berpotensi jadi sarang kuman, sarung bantal, seprai, dan bedcover harus selalu bersih.

Ilustrasi Tidur Mendengkur
Tribun Style

Ilustrasi Tidur Mendengkur

Tidur Anda Mendengkur?

Bila Anda memiliki masalah tidur, terutama mendengkur, pilihlah bantal yang memungkinkan posisi leher senyaman mungkin.

Hal ini agar saluran atau rongga udara dalam tubuh menjadi lebih lancar.

Baca Juga: 6 Tip Memilih Kasur yang Nyaman Agar Tidur Nyenyak dan Berkualitas

Mencari bantal khusus untuk mengurangi intensitas mendengkur memang sulit. Namun, Anda bisa membuatnya dengan custom menggunakan material poly fiberfill.

Selain itu, bila Anda tidur dengan posisi telentang, gantilah posisi tidur Anda dengan posisi menyamping.

(*)

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest