Follow Us

Begini 10+ Cara Mengusir Cicak, Ular dan Tikus di Rumah, Tutup Bak Sampah hingga Hindari Meninggalkan Sisa Makanan

Maulina Kadiranti - Jumat, 04 Oktober 2019 | 12:00
Begini cara mengusir tikus cicak hingga ular di rumah
kolase ideaonline

Begini cara mengusir tikus cicak hingga ular di rumah

Semprotan air dingin akan membuat mereka jera dan enggan untuk kembali ke rumah.

Kulit telur

Bau telur akan membuat cicak menyingkir karena berpikir ada organisme lain di tempat tersebut.

Letakkan beberapa cangkang telur di tempat-tempat yang sering dilewati cicak seperti pintu, sudut rumah, juga jendela.

Mengusir Ular

Banyak yang menganjurkan untuk menaburi garam di sekeliling rumah, seperti halnya saat kita berkemah.

Garam sebenarnya tidak efektif untuk mengusir ular.

Garam hanya dapat mencegah masuknya hewan moluska seperti siput. Sementara, ular sama sekali tidak terpengaruh dengan garam, kecuali ia dalam keadaan luka.

Baca Juga: Tips Bangun Kolam Renang: Sediakan Minimal 1 M untuk Area Kering di Sekelilingnya

Cara yang tepat adalah memutus rantai makanan ular. Ular masuk karena ada makanan di dalam rumah.

Maka untuk mencegahnya, makanan ular harus dihilangkan. Usahakan agar tikus tidak bersarang di rumah.

ilustrasi ular di dalam rumah
Integrasi Science

ilustrasi ular di dalam rumah

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest