Follow Us

Bentuk Teras Persegi atau Persegi Panjang, Begini Cara Tepat Menatanya!

Fatur Rohman - Selasa, 05 November 2019 | 15:00
Manfaatkan Ruang teras
ideaonline

Manfaatkan Ruang teras

IDEAOnline- Meski teras tidak terlalu luas, kita tetap bisa meletakkan furnitur seperti meja dan kursi untuk menyambut tamu.

Pilihan furnitur yang tepat akan membuat teras mungil Anda semakin cantik.

Baca Juga: Tinggal di Hunian Seharga Rp 1T, Jungkook BTS Jadi Sorotan Warganet Setelah Dirinya Akui Tabrak Taksi di Kawasan Hannam

Meski teras hanya sebagai tempat menjamu tamu-tamu formal, bukan berarti Anda tidak memperhatikan furnitur yang dipakai.

Karena terletak di bagian rumah paling depan, teras menjadi salah satu elemen yang dianggap merepresentasikan isi rumah maupun karakteristik pemiliknya.

Baca Juga: Signify Luncurkan Philips LED Eyecomfort, Jawaban dari Mata Lelah dan Nyaman

Jangan sampai para tamu yang bertandang ke rumah merasa kurang nyaman ketika duduk di teras.

Manfaatkan Ruang Dengan Kursi Panjang

Bila teras berbentuk memanjang atau persegi panjang, Anda bisa menata peletakan furnitur mengikuti bentuk ruangnya.

Bisa juga ditambahkan beberapa tanaman dalam pot sebagai pengisi teras yang dapat menghidupkan suasana.

Teras ini seluas 1,2 m x 3 m ini berfungsi sebagai area sirkulasi utama saat pertama kali penghuni hendak memasuki rumah.

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest