Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Ide Renovasi Rumah Kontrakan, Hadirkan Ruang Jemur dan Ruang Makan Sekaligus!

Fatur Rohman - Kamis, 02 April 2020 | 09:00
Rumah kontrakan
dok.Tabloid RUMAH

Rumah kontrakan

IDEAonline -Asnawi (32 th), yang berprofesi sebagai penjual optik. Ia menceritakan kondisi kontrakannya yang ia rasa kurang nyaman.

Sempat ia berfikir untuk pindah kontrakan, namun keinginannya segera pupus.

Ia beranggapan kontrakannya sangat strategis karena tak jauh dari kantor tempatnya bekerja.

Karena itu, ia memutuskan untuk merenovasi beberapa ruang, tentunya atas seizin pemilik kontrakan.

Baca Juga: Jalani Karantina di Rumah, Pasangan yang Baru 3 Bulan Menikah Ini Dihiasi dengan Momen Romantis, ‘Breakfast At Home’

Baca Juga: Tercatat Kasus Positif COVID-19 Tembus 1.528 Orang, Pemerintah Batasi WNA untuk Masuk ke Indonesia, 'Hanya Beberapa Orang yang Diizinkan'

“Karena salah satu kamar kosong, saya gunakan jadi gudang,” kata Asnawi. “Tapi jadinya ruang tersebut malah kumuh dan kotor”, tambahnya.

Selain itu, karena tidak tersedia garasi, ia terpaksa memasukkan motor ke dalam ruang tamu. Jika hujan, ruang tamu jadi kotor.

Kesulitan lainnya, ketika ia harus menjemur pakaian. Karena tidak ada ruang jemur, terpaksalah ia menjemur pakaiannya di depan rumah.

“Padahal setiap hari saya di toko, kalau tiba-tiba hujan, baju basah semua”, kisahnya.

“Satu lagi, saya harus siapkan kamar tidur utama yang nyaman, karena sebentar lagi saya akan menikah,” demikian Asnawi menurut kisahnya.

Halaman Selanjutnya

Mulai Renovasi

Source : Tabloid Rumah

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular