Follow Us

Do and Don’t Pencahayaan Eksterior dan Interior Menurut Pakar Lighting

Johanna Erly Widyartanti - Kamis, 30 April 2020 | 13:00
Penempatan lampu pada fasad mengikuti elemen arsitektur, bagian yang bagus ditonjolkan.
Dok Arwin Amir

Penempatan lampu pada fasad mengikuti elemen arsitektur, bagian yang bagus ditonjolkan.

Permainan lampu cove di ceiling, akan membuat suasana ruang menjadi lebih baik.
Dok. Arwin Amir

Permainan lampu cove di ceiling, akan membuat suasana ruang menjadi lebih baik.

Pencahayaan Interior

  • Permainan lampu cove di ceiling, akan membuat suasana ruang menjadi lebih baik.
  • Pilih bohlam lampu yang tepat untuk menciptakan ruang dalam agar mendapat suasana ruang yang baik.
  • Jangan menggunakan lampu dengan intensitas cahaya yang tinggi (terlalu terang) karena akan membuat mata kita lelah.
  • Mengganti lampu harus dalam keadaan off /dimatikan dahulu.
  • Lampu di ruang shower sebaiknya menggunakan kaver kaca untuk menghindari uap air yang masuk.
  • Untuk table lamp atau standing lamp posisi kabel harus dekat/di bawahnya. Jangan ada kabel yang menyeberang sirkulasi, karena akan menjadi tidak nyaman untuk anak-anak.
Baca Juga: Berbagi IDEA Tujuh Langkah Hemat Rencanakan Instalasi Listrik

(*)

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest