Follow Us

Agar Tanaman Subur, 5 Lapisan Ini Wajib Ada pada Struktur Roof Garden

Johanna Erly Widyartanti - Sabtu, 02 Mei 2020 | 16:00
Secara tak langsung, taman atap berfungsi sebagai insulator panas.
Eric Dinardi

Secara tak langsung, taman atap berfungsi sebagai insulator panas.

Selain penggunaan lapisan konkret, material pelindung yang lebih modern berupa lapisan insulasi ringan yang tersusun atas bahan PVC, penyerap ultraviolet, dan fiber glass dengan ketebalan 1-3 mm.

Bila telah menggunakan drainage cell berbahan polystyrene, biasanya lapisan ini tak dipakai.

3. Lapisan Drainage Cell

Ini adalah pengganti penggunaan batu koral dan agregat yang berfungsi sebagai tempat cadangan air untuk keperluan tanaman, sekaligus mengarahkan kelebihan air ke saluran pembuangan.

Lapisan dengan ketebalan 0.6-5.2 cm ini lebih hemat ketimbang batu koral dan agregat yang mencapai tebal 10-15 cm.

Selain itu, drainage terbuat dari bahan polystyrene sehingga ringan, tahan lama, kedap air (mampu melindungi lapisan waterproofing), mudah dipasang dan lebih murah.

Baca Juga: Fakta tentang Taman Atap, Efektif Simpan Air Hujan, Bantu Cegah Banjir

Pemilihan jenis tanaman untuk taman atap penting diperhatikan.
Springhill, Kemayoran

Pemilihan jenis tanaman untuk taman atap penting diperhatikan.

4. Lapisan Geotextile

Lapisan yang digunakan sebagai lapisan pemisah/separator dan filter untuk menyaring partikel-partikel media tanam supaya tak masuk ke dalam lapisan drainage cell dan menyumbat lubang pembuangan air.

Ada 2 jenis geotextile di pasaran, yaitu jenis yang tersusun atas benang-benang yang ditenun secara teratur (woven geotextile) dan terbuat dari susunan filamen-filamen yang secara acak disatukan secara mekanik, kimia, dan pemanasan (non woven geotextile).

5. Lapisan Media Tanam

Editor : Maulina Kadiranti

Latest