Follow Us

Pertanyaan Paling Umum Saat Membuat Kolam Ikan, Ini Penjelasannya! (1)

Johanna Erly Widyartanti - Kamis, 16 Juli 2020 | 11:30
Ilustrasi-kolam ikan.
dok. i.ytimg.com

Ilustrasi-kolam ikan.

IDEAOnline-Sebagai tempat bernaung ikan, kolam ikan harus layak huni.

Kolam ikan, siapa yang tak tahu tentangnya?

Dari anak kecil hingga orang dewasa tentu telah mengenalnya.

Namun kolam ikan seperti apa yang layak huni bagi ikan-ikan kesayangan kita, agar biaya jutaan bahkan puluhan juta rupiah yang telah kita keluarkan tak terbuang sia-sia hanya karena ikan selalu mati setiap dicemplungkan ke dalam kolam itu?

Berikut ini wawancara singkat kepada para ahli kolam ikan, hobbies dan desainer kolam.

Apa itu kolam ikan?

Kolam ikan adalah habitat atau tempat untuk hidup ikan, di mana tempat ini direncanakan sedemikian rupa agar menyerupai habitat asli ikan tersebut.

Baca Juga: Mau Tips Atasi Kolam Ikan Bocor Hingga Buat Agar Tetap Bersih? Mudah dan Murah!

Ilustrasi-Kolam ikan penyejuk halaman.
Kompasiana

Ilustrasi-Kolam ikan penyejuk halaman.

Lalu, seperti apa habitat yang asli?

Semestinya yang ramah terhadap si ikan.

Editor : Maulina Kadiranti

Latest