Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Ruangan Bisa Jadi Media Pendukung Proses Belajar Anak, Ini Triknya!

Fatur Rohman - Sabtu, 05 September 2020 | 07:00
Ruang bermain yang dibagi dengan zona-zona tertentu yang menggunakan pembatas maya.
tab RUMAH

Ruang bermain yang dibagi dengan zona-zona tertentu yang menggunakan pembatas maya.

Baca Juga: Menerima Pinangan Duda Anak 1 Saat Dirinya Berada di Puncak Popularitas, Begini Isi Hunian Istri Aldi Bragi yang Sempat Diisukan Cerai oleh Warganet

Baca Juga: Hati-hati Jika Malas Bersihkan Shower, Ini yang Akan Terjadi dengan Tubuh Anda!

Selain itu warna danbentuk merupakan langkah awal anakanakmengenal sesuatu.

Salah satu sisi dinding dicat dengan motif yang berbeda dari dinding lainnya, agar bisa menjadi fokus pada ruangan ini.

Salah satu sisi dinding dicat dengan motif yang berbeda dari dinding lainnya, agar bisa menjadi fokus pada ruangan ini.

Masing-masing dinding dibagimenjadi tiga warna yang dibuat menjadigaris-garis horizontal. Salah satu bagiandinding dicat dengan motif kotak-kotak, berbeda dengan dinding-dinding lainnya.

Ini bertujuan agar dinding yang satu inibisa menjadi fokus untuk ruangan yangpenuh warna ini.

Di samping itu, motifkotak-kotak ini berfungsi untuk menutupiprofil yang ada di dinding ini. Profil yangsudah ada di dinding ruang bermain iniakan tampak mengganggu bila dibiarkanbegitu saja.

Zona-zona Belajar

Untuk mempermudah anak-anakbelajar, ruang bermain ini dibagi menjadibeberapa zona tertentu yang tidakdipisahkan secara fisik, namun denganpembatas-pembatas maya.

Beberapa zonayang dibuat di sini adalah zona belajardan zona melatih kemampuan motorik.

Zona belajar dibuat dengan cara meletakkan seperangkat meja dan kursikecil untuk belajar membaca, menulis, dan melukis.

Zona ini terletak di ujungruangan yang langsung berhadapandengan pintu. Zona satunya yaitu zonamelatih kemampuan motorik dibuatpada sisi seberang zona belajar.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular