Follow Us

Seni Menyimpan di Dapur, Hal Sepele Ini Bisa Bikin Bahan Makanan Rusak

Johanna Erly Widyartanti - Minggu, 18 Oktober 2020 | 10:30
Ilustrasi penyimpanan bumbu.
Serial RUMAH

Ilustrasi penyimpanan bumbu.

6. Walaupun makanan kaleng tahan lebih lama, perhatikan kemasannya sebelum disimpan.

Bila terdapat terdapat karat, menggelembung ataupun penyok, sebaiknya dibuang saja.

7. Lap dulu permukaan kaleng sebelum dibuka.

Jangan menyimpan makanan kaleng dalam kaleng yang sudah dibuka karena akan terkontaminasi bakteri.

Baca Juga: Kata Feng Shui: Jangan Lakukan 4 Hal Ini Saat Mendesain Dapur

Ilustrasi penympanan bahan makanan kering.
dok. instagram/anggun_wisudhatama

Ilustrasi penympanan bahan makanan kering.

Pindahkan ke dalam wadah lain yang mempunyai tutup yang rapat dan simpan dalam lemari es.

Bahan makanan yang dikemas dalam botol, sebaiknya disimpan di dalam lemari es.

8. Perhatikan tanggal kadaluwarsa bahan makanan.

Buang makanan yang sudah melewati tanggal kadaluwarsanya.

9. Belilah makakan dalam jumlah yang kamu butuhkan dan gantilah secara berkala.

10. Aturlah letak bahan makanan yang paling sering kamu gunakan sehingga mudah dicari pada saat akan digunakan.

Editor : iDEA

Latest