Follow Us

Menilik Isi Rumah Tangkuban Perahu yang Kaya Akan Desain, Dalamnya Asri Banget!

Fatur Rohman - Rabu, 25 November 2020 | 14:01
Rumah Tangkuban Perahu
Lokasi: Kediaman Hari-Sandra, Manggarai/Foto: tnr

Rumah Tangkuban Perahu

IDEAonline –Kedekatan antara klien (dalam hal ini si pemilik rumah) dan arsitek dapat menghasilkan desain yang diidam-idamkan.

Salah satu contohnya dapat dilihat pada satu bangunan bernama Rumah Tangkuban Perahu.

Kata “dekat” yang dimaksud berarti lancarnya komunikasi antara keduanya, seperti sering bertukar pikiran bersama dan setiap diskusi berlangsung dengan enak tanpa menyisakan uneguneg yang mengganjal.

Baca Juga: Atasi Insomnia dengan Buat Kamar Tidur Senyaman Hotel Berbintang, Ini yang Bisa Dilakukan, Suhu Ruang Penting!

Baca Juga: Pantas Bisa Miliki Istana Bak Hotel Bintang Lima, Segini Angka yang Harus Dibayarkan Sule untuk Andre Taulany dalam Acara Pernikahannya

Hubungan yang manis harmonis seperti itu tentu bisa dirasa oleh setiap klien-arsitek, kuncinya hanyalah saling pengertian.

Dilansir dari Tabloid RUMAH edisi 98, Pasangan suami istri Hari an Sandra sejak dulu sangat menyukai desain dan kesenian. Mereka adalah orang-orang yang juga memedulikan lingkungan.

Keduanya pun sangat menghargai profesi arsitek serta keahlian yang dipunyai arsitek. Mereka percaya seorang arsitek yang diberi kebebasan dalam berkarya akan menghasilkan sebuah desain masterpiece.

Sikap seperti itulah yang mereka lakukan pada arsitek yang mereka pilih, Adi Purnomo.

Pohon angsana dan rimbunnya tanaman di halaman mengadopsi suasana taman Tangkuban Perahu yang ada di seberang rumah sehingga rumah ini seolah-olah menjadi perluasan dari taman tersebut.
tnr

Pohon angsana dan rimbunnya tanaman di halaman mengadopsi suasana taman Tangkuban Perahu yang ada di seberang rumah sehingga rumah ini seolah-olah menjadi perluasan dari taman tersebut.

Melihat Karya yang Terdahulu

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest