Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Siasati Rumah Mungil lewat Pilihan Material Praktis, Simpel, dan Hemat

Johanna Erly Widyartanti - Kamis, 24 Desember 2020 | 13:00
Ilustrasi pemakaian material metal pada furnitur untuk kesan ringan di rumah mungil.
Dok. Serial RUMAH

Ilustrasi pemakaian material metal pada furnitur untuk kesan ringan di rumah mungil.

Baca Juga: Plus Minus Material Plafon: Tripleks, Papan Fiber Semen, dan Gipsum

Ilustrasi roster

Ilustrasi roster

4. Roster

Roster dapat digunakan sebagai ornamen fasad hingga menjadi material berongga yang dapat menjadi bukaan secara tak langsung.

Saat area dinding rumah menjadi terbatas, kamu dapat menyiasati jenis dan bentuk bukaan-bukaan tersebut dengan mengolah roster.

Material roster ini pun sudah memiliki bentuk yang sudah dicetak di pasaran, dengan modul-modul yang sudah terbentuk.

5. Kaca

Selama ini kaca berfungsi untuk memberikan kesan luas dan lapang di dalam suatu area ruangan.

Namun, tak hanya itu, terdapat ragam fungsi lainnya dari kaca.

Jika diletakkan di area tertentu, kaca dapat mewadahi fungsi lain dari furnitur sehingga lebih maksimal.

Baca Juga: Menciptakan Pencahayaan dan Pengudaraan Ideal dengan Panel Roster

Editor : iDEA





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular