Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Ini Cara Cegah Kebakaran Membesar, Padamkan sesuai Sumber Apinya!

Johanna Erly Widyartanti - Selasa, 23 Februari 2021 | 19:38
ilustrasi kebakaran
SOSOK.ID

ilustrasi kebakaran

IDEAOnline-Bahaya kebakaran bisa mengancam siapa saja termasuk kamu.

Penyebabnya pun beraneka ragam.

Korsleting listrik, tabung gas meledak, lilin terbakar dan lainnya.

Langkah pemadaman pun harus dilakukan sesegera mungkin agar kebakaran tak membesar.

Namun, proses pemadaman harus dilakukan dengan penanganan yang tepat.

Beda sumber kebakaran, beda pula sistem pemadamannya.

Baca Juga: Taruh Barang di Atas Kulkas Bikin Boros dan Picu Kebakaran, Kok Bisa?

Tak semua kebakaran tepat dipadamkan dengan air.

Tak semua kebakaran tepat dipadamkan dengan air.

Berikut ini panduan memadamkan api sesuai dengan sumber apinya.

1. Kebakaran benda padat selain logam, seperti kayu, kertas, kain, plastik, dan tumbuhan kering dapat dipadamkan menggunakan air, foam, dry hemical, dan halon.

2. Untuk kebakaran yang disebabkan oleh bahan cairan/gas yang mudah terbakar, misalnya minyak bumi, bensin, gas, dan lemak pemadaman dengan CO2 (karbon dioksida), foam, dry chemical, dan halon lebih cocok.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular