Pupuk yang paling baik adalah pupuk alami atau pupuk kandang.
Jika sulit mendapatkan pupuk jenis ini, kamu bisa memakai pupuk NPK dengan perbandingan antara Nitrogen, Fosfor, dan Kalium 1:1:1.
Dosis yang digunakan adalah 100gr/m2.
Pemupukan dilakukan setiap 3 bulan sekali.
Baca Juga: 7 Langkah Menanam Rumput Gajah MIni, Minim Perawatan Saat Musim Hujan

Menyiram rumput pakai gembor atau lebih bagus karena air bisa merata dan halus.
3. Bebas gulma
Bersihkan dari gulma yang mengganggu keindahan dan pertumbuhannya.
Usahakan untuk mencabut gulma sampai ke akarnya, dengan bantuan sekop kebun.
4. Pemangkasan
Lakukan pemangkasan setiap seminggu sekali.