Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Tanam Anggur di Apartemen Meski Lahannya Sempit, Ini Caranya!

Kontributor 01 - Minggu, 02 Mei 2021 | 09:00
Kini menanam anggur bisa di lahan sempit.
Kampus Tani

Kini menanam anggur bisa di lahan sempit.

Ilustrasi pohon anggur.

Ilustrasi pohon anggur.

2. Pangkas batang anggur

Pangkas batang dan masukkan ke dalam tanah taman yang lembap.

Jauhkan dari sinar matahari langsung.

Sirami setiap hari, tetapi jangan terlalu banyak, tuangkan air secukupnya agar tanah tidak terlihat atau terasa kering.

3. Pindahkan ke pot

Baca Juga: Sering Pamer Kekayaan Ternyata Pekerjaan Aslinya Adalah Seorang Pengasuh Lansia, Rumah Barbie Kumalasari yang Berada di Gang Sempit Malah Jadi Sorotan

Baca Juga: Berkebun Tanpa Limbah dengan Manfaatkan Barang Bekas, Ini Inspirasinya

Jika tunas dan daun baru terlihat, itu tandanya akar tanaman telah tumbuh.

Pindahkan setiap batang ke dalam potnya sendiri, dan letakkan di tempat yang akan mendapatkan sinar matahari langsung selama beberapa jam setiap hari.

4. Bikin panjatan

Saat tanaman tumbuh, buat bingkai kayu tipis yang akan digunakan sebagai panjatan oleh sulur.

Source : kompas

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular