Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Rastik Berkesan Alami dan Unik, Inilah 4 Unsur Penting Penciptaannya

Johanna Erly Widyartanti - Rabu, 19 Mei 2021 | 18:04
Ilustrasi pemanfaatan kayu bekas untuk furnitur.
kompas.id

Ilustrasi pemanfaatan kayu bekas untuk furnitur.

IDEAOnline-Rastik, atau dalam bahasa Inggris disebut dengan rustic, berasal dari kata “rust”, yang berarti karat.

Karakter khas dari konsep ruangan seperti ini, adalah pemakaian material yang ‘jujur” dan “mentah”.

Serat-serat kayu tampil apa adanya, tanpa lapisan cat berwarna solid yang menutupi setiap sisinya.

Baca Juga: Siapa Sangka Posisi Duduk Saat Kerja Hingga Penempatan Komputer Berdampak Besar, Begini yang Tepat!

Baca Juga: 4 Kayu Solid Moncer untuk Furnitur, Simak Plus Minus Tiap Jenisnya!

Di beberapa sudut, tampak lubang bekas paku yang menjadi noda menghitam. Namun, anehnya, noda-noda tersebut sengaja tak ditutupi. Sengaja diekspos.

Biasanya, kayu dengan ciri-ciri seperti itulah yang mengisi ruangan-ruangan berkonsep rastik.

Tak sedikit orang menggandrungi gaya rastik ini. Kesan alami yang dihadirkan oleh material yang dipakai dalam gaya ini, ke dalam sebuah ruanganm, menjadi alasannya.

Gaya rastiksangat identik dengan tampilan rumah yang terinspirasi dari alam,kesannatural, dan sederhana.

Ilustrasi teras dengan furnitur etnik nan rastik.

Ilustrasi teras dengan furnitur etnik nan rastik.

Ada 4 unsur penting yang mendukung perwujudan konsep rastik ini.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular