Follow Us

Ada yang Kuat Hingga 6 Bulan, Enggak Sangka Segini Waktu Ideal Menyimpan Makanan di Dalam Freezer Kulkas!

Maulina Kadiranti - Selasa, 01 Juni 2021 | 21:00
Menyimpan makanan di dalam freezer sesuai dengan batas waktunya
iStockphoto

Menyimpan makanan di dalam freezer sesuai dengan batas waktunya

Di sisi lain, ikan berminyak seperti makarel, salmon, tuna, sarden, dapat disimpan beku selama minimal 1 bulan.

2. Daging

Baca Juga: Menyesal Baru Tahu, Ternyata Hanya Lakukan 5 Kebiasaan Ini Kamar Mandi Jadi Nampak Bersih dan Wangi Selalu

Baca Juga: Masukan Lilin ke Freezer Selama Sehari Sebelum Dibakar, Siapa Sangka Ini yang Akan Terjadi!

Daging mentah dapat disimpan di lemari es selama beberapa hari, tetapi dengan membekukannya, IDEA lovers dapat mempertahankan kualitasnya lebih lama.

Daging merah serta daging babi dapat disimpan dalam freezer selama 2 bulan dan daging giling termasuk daging sapi, babi, dan unggas disimpan beku hanya selama 3 bulan untuk kualitas terbaik.

Sosis dan hot dog dapat disimpan beku selama 1 bulan.

3. Kerang

Berapa lama udang tetap baik di dalam freezer? Udang yang dimasak dapat disimpan dalam freezer selama 1 hingga 2 bulan

Untuk udang beku yang baru dibeli dapat disimpan selama 3 hingga 4 bulan.

Tiram beku dapat disimpan selama 2 hingga 3 bulan dan tiram dapat disimpan selama 1 bulan.

4. Makan malam beku

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest