Follow Us

Tak cukup Dipegang, Stop Cara Salah Membeli Kasur dan Lakukan Perawatan dengan Cara Ini

Johanna Erly Widyartanti - Rabu, 16 Juni 2021 | 06:00
Mencoba kasur sebelum membeli penting dilakukan. Tidak hanya dipegang tapi berbaring.
Kompas.com

Mencoba kasur sebelum membeli penting dilakukan. Tidak hanya dipegang tapi berbaring.

IDEAOnline-Kesalahan utama saat membeli kasur yang banyak dilakukan orang adalah tidak mencobanya.

Empuk ketika dipegang dan diduduki saja ternyata tak cukup. Yang seharusnya dilakukan adalah mencobanya

Banyak orang tak terlalu memerhatikan matras tempat tidur yang dibeli. t=Tidak mencoba tempat tidur yang akan dibelinya.

Baca Juga: Jangan Salah! Ini 10 Langkah Memilih Pelapis Anti Bocor untuk Atap

Baca Juga: Menyesal Baru Tahu, Siapa Sangka 5 Barang Ini Tak Boleh Diletakkan di Kamar Tidur, Nomor 4 Enggak Sangka

Ini dikatakan oleh salah satu sumber dari PT Duta Abadi Primantara bahwa salah satu kesalahan konsumen ketika membeli matras tempat tidur adalah hanya memegang matras yang akan dibeli, bukan mencobanya.

Banyak konsumen datang ke toko hanya duduk atau pegang dengan tangan. Padahal kasur seharusnya ditidurin. Mungkin karena takut atau malu, banyak orang tidak mencoba dengan menidurinya.

Dengan cara mencoba tidur di atas kasur yang akan dibeli, ada 3 hal yang bisa dirasakan langsung yang jadi pertimbangan untuk memutuskan membeli atau tidak.

Setidaknya ada tiga hal yang harus diperhatikan konsumen ketika membeli matras.

Baca Juga: Jadi Solusi Banyak Hal di Rumah Tropis, Ini Tips Membuat Kisi-kisi

Baca Juga: Teknologi Auto Body Zoning System pada Kasur Ini, Nyamankan Tidur dengan Segala Posisi

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest