Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Jangan Abai dengan Dekorasi Rumah Ramah Anak, Ternyata Semudah Ini

Sesil - Minggu, 12 September 2021 | 17:30
Tips dekorasi rumah yang ramah untuk anak-anak
Rutherford Source

Tips dekorasi rumah yang ramah untuk anak-anak

Ubah haluan fokus anak-anak, buat mereka sibuk bermain dengan suatu hal agar mereka tidak mengganggu aktivitas IDEA lovers.

Baca Juga: Jangan Sampai Kekurangan Vitamin D, Cukupi Asupannya Sebelum Alami Masalah Kesehatan Ini..

Baca Juga: Mulai Hari Ini Jangan Abaikan Sengatan Listrik, Belajar dari Peristiwa yang Menimpa Mendiang Kakak Syahrini, Berikut Cara yang Harus Dilakukan!

Perhatikan Keamanan

Salah satu fokus utama saat mendekorasi rumah dengan anak-anak adalah keamanan.

Jadi furnitur dengan sudut yang tajam tidak bisa ditoleransi lagi.

Misalnya, sebuah meja kopi berlapis kain bergaya adalah solusi sempurna untuk alasan ini, saran desainer interior Keita Turner.

“Ini yang paling harus dimiliki untuk dekorasi ramah anak dan keluarga,” katanya.

“Anak-anak dapat memainkannya tanpa takut ujungnya tajam. Ini menyediakan tempat duduk ekstra dan berfungsi sebagai pijakan kaki yang luar biasa.”

Cara Memanfaatkan Barang Antik

Jika IDEA Lovers seorang kolektor barang antik, jangan khawatir.

IDEA lovers masih bisa mengekspresikan hobi IDEA lovers terhadap barang antik saat tinggal bersama anak-anak.

Source : Vogue

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular