Follow Us

Padukan Warna Beige dengan Warna-Warna Ini dan Miliki Ruangan Netral dengan Berbagai Nuansa

Sesilia Alexandra - Kamis, 21 Oktober 2021 | 10:00
Perpaduan warna beige
Coco Lapine Design

Perpaduan warna beige

Beige yang berani
Interior Design Ideas

Beige yang berani

IDEA Lovers harus mencoba menggabungkan beige dengan warna merah yang berani.

Tidak hanya rona cerah yang muncul dengan latar belakang beige, warna ini dapat menambahkan lebih banyak drama daripada nuansa tajam seperti putih pekat.

Sulit untuk melewatkan warna merah-oranye, terutama jika warna ini ditempatkan di sekitar warna beige yang cenderung netral dan kalem. Sedikit warna berani bisa sangat membantu.

Warna merah yang berpadu dengan warna hijau zaitun dan lebih banyak warna oranye juga bisa menjadi pilihan yang menarik.

Baca Juga: Masih Ragu Gunakan Warna HItam untuk Seprai dibanding Pilihan Warna Lainnya? Yuk Cek Plus Minus Tiap Warna untuk Kualitas Tidur

Ruang ramah anak yang menampilkan pelangi warna, termasuk oranye terang, juga dapat IDEA Lovers coba.

Faktanya, oranye memang sangat cocok untuk warna beige.

Makin cerah rona yang IDEA Lovers gunakan, makin berani, dan sering kali makin modern pula ruangan IDEA Lovers.

Baca Juga: Pesona 3 Gaya Bantal Aksen Ini jadi Alternatif Dekorasi yang Praktis

#Berbagiidea #Berbagicerita #Bisadarirumah #Gridnetwork #Rumahtropis

(*)

Halaman Selanjutnya

Source : decoist.com

Editor : Johanna Erly Widyartanti

Latest