Follow Us

Jangan Tunda Beli Rumah karena Takut Bunga KPR Terlalu Tinggi, Cek Dulu Suku Bunga KPR Terupdate 5 Bank di Indonesia Ini

Kontributor 01 - Jumat, 28 Januari 2022 | 20:56
Ilustrasi-KPR masih menjadi pilihan utama pembelian properti.
ilustrasi: kompas.com

Ilustrasi-KPR masih menjadi pilihan utama pembelian properti.

Idea Lovers juga bisa mengambil KPR untuk membeli rumah dari developer ataupun non developer, membeli rumah siap huni (ready stock) atau belum jadi (indent), maupun take over kredit dari bank lain.

  1. Bank BRI
BRI menawarkan suku bunga kredit sebesar 5 persen bagi mereka yang ingin mengambil KPR.

Jangka waktu tenor maksimal bisa mencapai 20 tahun.

Setelah jangka waktu fixed rate berakhir, suku bunga yang akan berlaku nantinya adalah suku bunga floating rate.

BRI bahkan memiliki produk KPR Sejahtera FLPP BRI, yang diperuntukan bagi Masyarakat Berpenghasilan Rendah (MBR) dengan total penghasilan keluarga (Suami+Istri) maksimal Rp 8 juta per bulan.

KPR Sejahtera FLPP BRI hanya bisa digunakan untuk pembelian rumah pertama dan belum pernah menerima subsidi perumahan.

  1. Bank Mandiri
Suku Bunga KPR Bank Mandiri periode Januari 2022 sangat beragam dan bisa dipilih sesuai dengan kebutuhan.

Mulai dari 3,75 persen fix 1 tahun, 4.25 persen fix 3 tahun, 4,5 persen fix 3 tahun, 5,5 persen fix 5 tahun, dan 8,5 persen fix 10 tahun.

KPR Mandiri hanya bisa digunakan untuk pembelian properti baru dari developer pilihan seperti Ciputra, Sinar Mas, Pakuwon, Summarecon, dan Metland.

Baca Juga: Dana Terbatas Ingin Beli Rumah, Ini Tips Pilah-pilih Bank Penyedia KPR

4. BNI

BNI melalui BNI Griya memberikan fasilitas KPR yang dapat digunakan untuk tujuan pembelian rumah, pembangunan/renovasi rumah, atau take over properti.

Editor : iDEA

Latest