IDEAonline- Jangan dikira, berada di dalam rumah lebih bersih daripada ketika kita berada di luar ruangan.
Umumnya, udara yang kita hirup mengandung zat polutan dengan kadar sangat rendah sampai tinggi, dalam bentuk gas, debu, atau uap air. Padahal, manusia menghirup oksigen 18 kg per harinya.
Apalagi jika baunya berasal dari kasur tanpa pelapis tahan air.
Ompol si buah hati di kasur akan meninggalkan noda urine dan bau pesing yang sulit dihilangkan.
Baca Juga:Cara Mencuci Keset dengan Bantuan Soda Kue, Mudah dan Murah!
Apalagi, noda urine ini juga bisa datang dari ulah hewan peliharaan IDEA lovers.
Dilansir dari The Spruce, Selasa (27/4/2021), hasil terbaik akan datang jika IDEA lovers secepatnya membersihkan kasur yang terkena ompolan.
IDEA lovers mungkin perlu mencoba beberapa produk pembersih yang berbeda untuk menghilangkan bau sepenuhnya, tergantung pada usia noda dan susunan kimianya.
Urine hewan lebih pekat dan lebih berbau daripada urine manusia.
Tetapi dengan hanya beberapa produk pembersih rumah tangga, sangat mungkin untuk menghilangkan bau pesing pada kasur.
Berikut langkah-langkah membersihkan kasur yang bau pesing.