Follow Us

Ada NFC-nya, Smartphone Ini Murah tapi Mewah, Pas untuk Pelajar dan Keluarga Muda

Johanna Erly Widyartanti - Rabu, 16 Februari 2022 | 20:24
Mendukung fleksibilitas pelajar dalam beraktivitas dengan NFC-nya.
Dok. Sharp Indonesia

Mendukung fleksibilitas pelajar dalam beraktivitas dengan NFC-nya.

Fitur unggulan lain yang dimimiliki oleh Aquos V6 dan V6 Plus adalah kapasitas baterainya yang mencapai 5000 mAh, fingerprint sensor dan didukung dengan sistem operasi Android 12.

Dapur pacu kedua seri ini sama, mediatek Helio G25 yang didukung oleh pengoperasian Android 12.

Perbedaannya ada bagian kamera di mana Aquos V6 memiliki resolusi kamera utama 13 Mp, sementara V6 Plus memiliki resolusi 50 Mp.

Kedua kamera utama tersebut ditemani oleh macro camera & depth camera 2 Mp dengan F2,4.

Pada camera bagian depan Aquos V6 disematkan 5 Mp sedangkan Aquos V6 plus 8 Mp.

Perbedaan lainnya dapat ditemui dari segi memori, Aquos V6 memiliki ROM 32 GB dan RAM 3 GB, sementara Aquos V6 plus memiliki kapasitas ROM 64 GB dan RAM 4 GB.

Kapasitas penyimpanannya dapat ditambah dengan penggunaan Micro SD External hingga 512 GB.

Terakhir, khusus AQUOS V6 Plus sudah didukung dengan kemampuan fast charging 15 Watt.

“Sharp Aquos V6 dibanderol seharga IDR 1.949.000 dan Aquos V6 Plus dengan harga IDR 2.499.000 dan pre-ordernya dapat ditemui secara eksklusif di JD.ID,” ungkap Ardy saat peluncuran (15/2).

Pre-order dimulai sejak 15 - 22 Februari 2022 dan promo gratis Sharp Earbuds (persediaan terbatas), potongan harga, cashback, cicilan 0% yang berlaku 15 - 22 Februari 2022 (SKB).

Baca Juga: Desain Bone Conduction pada Headphone: Cara Aman Lindungi Cedera Telinga dan Leher

#Berbagiidea #Bisadarirumah #Gridnetwork #Rumahtropis #Rumahminimalis

Halaman Selanjutnya

(*)

Editor : iDEA





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular