Follow Us

Tertarik untuk Menggunakan Batu Alam pada Meja Dapur? Pertimbangkan Terlebih Dahulu Pro dan Kontranya

Sesilia Alexandra - Minggu, 29 Mei 2022 | 07:30
Ilustrasi meja dapur dari batu alam
Stone Source

Ilustrasi meja dapur dari batu alam

Daya Tahan

Batu alam sebagai countertop memiliki karakter tahan panas dan tahan gores.

Itu juga dapat menahan kelembapan lebih lama dibandingkan dengan bahan lain yang tersedia di pasaran.

Baca Juga: Hendak Mengurus Balik Nama Sertifikat Tanah? Jangan Asal, Pahami Dulu Prosedur dan Biaya Balik Nama di BPN Terbaru

Pemeliharaan

Batu alam sebagai countertop tidak membutuhkan banyak usaha dalam pembersihan dan perawatannya karena dapat dengan mudah dilap dengan kain lembut, sabun lembut, dan air hangat.

Nilai

Batu alam sebagai meja menawarkan nilai yang besar untuk uang dan investasi dengan meningkatkan nilai jual kembali properti.

Hal ini dapat menguntungkan kita, terutama jika kita mempertimbangkan untuk menjual rumah kita di masa depan.

Kekurangan Meja Batu Alam

Ketidakseragaman

Jika kita menginginkan keseragaman dalam warna dan lurik, maka meja batu alam tidak akan cocok untuk kita karena ketidakseragaman dan keunikan adalah inti dari bahan ini.

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest