Follow Us

Selamat Tinggal Barang Tak Perlu, Begini Cara Hadirkan Desain Rumah Minimalis dengan Mudah Tanpa Jasa Desainer Interior

Maulina Kadiranti - Kamis, 08 September 2022 | 05:00
Desain Rumah Minimalis, Bisa Jadi Ide Yang Dilakukan Pada Akhir Tahun IDEA lovers Bisa Memulai Dari Membuang Barang Yang Tidak Perlu
Bmsaccrington.com

Desain Rumah Minimalis, Bisa Jadi Ide Yang Dilakukan Pada Akhir Tahun IDEA lovers Bisa Memulai Dari Membuang Barang Yang Tidak Perlu

Baca Juga: Ternyata Sering Dikira Sama, Begini Perbedaan yang Paling Mudah Antara Semut Kayu dan Rayap, Simak Juga Cara Usirnya!

Baca Juga: Pantas Saja Masih Terasa Sempit, Masukan Lemari Seperti pada Desain Rumah Minimalis, Jadi Terasa Luas Deh!

Pastikan IDEA lovers tidak memilih furnitur serbaguna berukuran besar yang akan membuat ruangan terlihat sempit dan tidak rapi.

Selain sofa IDEA lovers juga menggunakan meja makan lipat, agar saat tidak digunakan meja tersebut dapat dilipat dan disimpan disuatu tempat.

4. Memanfaatkan Cahaya Alami

Saat memasuki rumah minimalis, IDEA lovers biasanya akan dibuat takjub dengan banyaknya cahaya alami.

Ini sebagian besar karena desain jendela besar dari atas ke bawah dan tema warna netral.

Dinding putih bisa memantulkan cahaya serta membuat ruangan terlihat cerah dan indah.

Untuk menambah cahaya alami, rumah minimalis menggunakan lampu LED, sehingga lampu yang memberi peran tampilan ruangan terlihat lebih mewah dan halus.

Lampu LED cenderung cukup terang dan menggunakan lebih sedikit energi, ini adalah cara sempurna mencapai tampilan rumah minimalis terbaik sambil tetap mempertimbangkan pelestarian lingkungan.

5. Tambahkan Elemen Alami

Elemen alami yang ditambahkan berguna untuk menyeimbangkan segala sesuatu di ruangan, terutama warna netral.

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest