Iritasi yang disebabkan oleh batuk secara terus menerus sekaligus bisa diatasi dengan kumur air garam.
Baca Juga:Jadi Makin Adem di Dalam Kamar, Ternyata Ruangan Bisa Dingin Tanpa AC, Gimana Caranya?
Baca Juga:Baru Sekarang Tahu, Memilih Wastafel Harus Detail, Begini Pertimbangannya!
Caranya,IDEA lovers hanya perlu menambahkan seperempat hingga setengah sendok teh garam ke dalam segelas air hangat.
Berkumur dengan air garam 5-10 menit. Untuk hasil yang optimal, lakukan setiap hari.
Sebenarnya berkumur air garam bisa dilakukan baik menggunakan air hangat atau air dingin.
Baca Juga:Nyesel Banget Baru Tahu, Banyak Interior Kini Menggunakan Panel Kayu, Ini Alasannya!
Kedua jenis air ini aman digunakan untuk berkumur dengan air garam.
Akan tetapi, jikaIDEA loversmenggunakan air hangat garam akan cepat larut.
Berkumur air garam memang dapat mengatasi batuk dengan cepat.